Inilah beberapa faktor mengapa danau toba kurang diminati sebagai tempat objek wisata, antara lain :
- kerusakan alam yang cukup parah, seperti kerusakan hutan akibat penebangan hutan oleh para pengusah yang tidak melakukan penanaman kembali atau yang menebang hutan tanpa memilih mana yang pantas untuk ditebang.
- perilaku para pengusaha tambak ikan yang tidak tahu dimana menempatkan usaha tambak ikan milik mereka. kotoran dari tambak ikan dapat mengakibatkan polusi air bagi wisatawan yang akan berkunjung, selain itu juga dapat merusak keindahan danau toba bila diletakkan didekat daerah objek wisata yang sering di kunjungi.
- kurangnya kesadaran masyarakat akan membuang sampah. Danau Toba yang indah kini telah berubah fungsi menjadi tempat sampah bagi masyarakat sekitar danau toba.
- kurangnya fasilitas hiburan atau kurangnya ide cemerlang yang dapat menghibur para objek wiasta.
- kurangnya sarana dan prasarana yang memadai.
- mental yang kasar dari orang batak merupakan suatu hal yang perlu diprehatikan bagi semua orang batak yang tinggal di asekitar danau toba atau dengan kata lain sikap yang kurang ramah dari masyarakat sekitar danau toba.
- kurangnya promosi dari pemerintah sehingga banyak masyarakat yang kurang mengetahui semua informasi akan keindahan danau toba.
dan masih banyak lagi hal yang perlu dipeerhatikan untuk kita semua warga batak agar danau toba dapat menjadi lebih maju dan diminati oleh orang banyak.
mohon informasinya yach, kirim informasi yang penting atau bila anda hendak memberi kritik dan saran silah kan beri komen atau anda bisa mengirim email ke :
renato_bastian@yahoo.co.id atau renato.bastian45@gmail.com
HORAS.......!!!!!
mohon informasinya yach, kirim informasi yang penting atau bila anda hendak memberi kritik dan saran silah kan beri komen atau anda bisa mengirim email ke :
renato_bastian@yahoo.co.id atau renato.bastian45@gmail.com
HORAS.......!!!!!
No comments:
Post a Comment